KALIMANTAN BARAT, SKN - Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY melaksanakan Sweeping Malam Hari di Perbatasan Desa Kapar, Kecamatan Batang Lupar, Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat. Hal ini disampaikan Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman dalam keterangan tertulisnya pada Awak Media di Pos Kotis Selasa (05/04/2022). "Kegiatan Sweeping ini dilaksanakan di jalan utama maupun jalan desa, sewaktu waktu bisa di manfaatkan oleh pelintas batas secara illegal di malam hari," terang Dansatgas dalam keterangan tertulis. "Dengan kegiatan ini bertujuan untuk mencegah kegiatan illegal seperti Miras, Narkoba maupun barang illegal lainnya yang dapat dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab," tandas Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman . Sementara Serda Doni beserta Lima rekannya mengatakan bahwa," Dengan sering dilakukan sweeping di malam hari dapat mencegah hal-hal yang tidak di inginkan, Jika terbukti membawa barang illegal,akan ka
Berkeinginan Menetap di Kampung Mosso, Sebanyak 110 Warga Kampung Nyaukono Vanimo PNG Pindah ke Indonesia
DISTRIK MUARATAMI, SKN - Bertempat di Balai Desa Kampung Mosso, tampak ratusan masyarakat PNG yang sudah lama tinggal di Kampung Mosso inginkan menetap di Kampung Mosso sebagai warga negara Indonesia yang sah terdaftar agar dapat tinggal dan menetap di Kampung Mosso, dengan melakukan verifikasi untuk menjadi warga dengan negara Indonesia yang sah dan diketahui oleh pihak imigrasi, Distrik Muaratami, Kota Jayapura, Papua, (06/11/2023). Pada kesempatan tersebut Keikutsertaan Satgas Pamtas RI-PNG selain tugas pokok menjaga keamanan perbatasan juga ikut serta dalam kegiatan bermasyarakat seperti halnya dalam keikutsertaan pos Mosso dalam RI-PNG VERIFICATION EXERCISE ON BORDER CROSSINGS IN MOSSO COLLAGE yang bertempat di balai Desa Kampung.Mosso. Tampak hadir dalam kegiatan tersebut dengan melibatkan beberapa pihak dari Indonesia dan negara PNG diantaranya yaitu Konsultan PNG, Dukcapil Jayapura, kantor imigrasi dan satuan keamanan dari polisi dengan TNI dari satgas pamtas RI-PN